Soal Session 03
Berdasarkan text book dan kuliah jawablah pertanyaan sebagai berikut
1. Tuliskan antara 2 sampai 5 butir penting yang Anda pelajari pada session ini.
- Perbedaan modem V90 dan V92
- Perbedaan dce & dct
- Caracteristik interface
2. Apa yang disebut guard band pada FDM ?
Kita tahu bahwa bandwidth saluran telepon adalah 3000 Hz, kita bagi bandwidth ini atas 4 bagian frekwensi sehingga menjadi 4 saluran komunikasi. Tiap saluran komunikasi mempunyai frekwensi carrier ( gelombang pembawa ) yang berlainan yaitu 600 Hz, 1200 Hz,1800Hz,2400Hz. Frekwensi carrier ini akan mengadakan modulasi secara FSK. Antara masing-masing saluran terdapat jalur pemisah yang disebut Guard Band.
3. Interface manakah yang digunakan untuk WAN kecepatan tinggi ?
Asynchronous Transfer Mode (ATM)
Protokol standar internasional untuk jaringan cell relay, di mana berbagai macam servis seperti suara, video, dan data digandeng bersamaan dengan menggunakan cell-cell yang berukuran tetap. Protokol ini digunakan untuk memaksimalkan penggunaan media WAN berkecepatan sangat tinggi seperti Synchronous Optical Network (SONET). Kecepatan datanya sampai 155Mbps bahkan lebih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar